Clakclik.com, 24 Mei 2023--Peneliti Indonesia yang sedang studi doktoral di Universitas Kitakyushu di Jepang berhasil membangun rumah contoh dari popok bayi untuk campuran pembuatan beton.
Baca juga: https://www.clakclik.com/73-cerita/2061-jembatan-sampang-jadi-tempat-buang-sampah-ke-sungai-juwana
Temuan ini menjadi alternatif solusi untuk mengatasi limbah popok.
Baca juga:https://www.clakclik.com/73-cerita/2038-jampisawan-ada-tiga-sumber-sampah-di-sungai-juwana
Temuan ini dipublikasikan insinyur sipil di Universitas Kitakyushu, Siswanti Zuraida, di Scientific Report, bagian dari jurnal Nature pada 18 Mei 2023. (c-hu)